The Efficiency Analysis of Islamic Commercial Banks Using a Two-Stage Data Analysis Method
Efficiency Analysis
DOI:
https://doi.org/10.30993/tifbr.v16i2.295Abstrak
ABSTRAK
Pengukuran efisiensi pada suatu perusahaan juga sering digunakan dalam industri perbankan yaitu metode DEA (Data Envelopment Analysis), yang membandingkan variabel input dan output dan merupakan salah satu metode optimasi program matematika. Penelitian ini akan mengkaji tingkat efisiensi perbankan syariah di Indonesia selama periode 2018–2021 dan melihat peran permodalan dan likuiditas, atau pengaruhnya terhadap tingkat efisiensi perbankan syariah. Metode kuantitatif menggunakan pendekatan non parametrik (DEA) dan pendekatan parametrik menggunakan metode Regresi Tobit untuk melihat pengaruh modal dan likuiditas. Hasil penelitian menunjukkan bahwa bank umum syariah (BUS) Indonesia belum beroperasi secara efisien berdasarkan skor efisiensi rata-rata metode DEA dari tahun 2018 hingga 2021, yaitu 0,911. Selanjutnya, hasil penelitian menunjukkan bahwa permodalan dan likuiditas dapat meningkatkan efisiensi bank umum syariah di Indonesia.
Kata Kunci: Efisiensi, Bank Umum Syariah, DEA, Model Tobit
##submission.downloads##
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2022 Author and Publisher
Artikel ini berlisensiCreative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Tazkia Islamic Finance and Business Review (TIFBR) is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website), as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See the Effect of Open Access).